Bulan: Oktober 2025

UNUSA Jemput Mahasiswa Asing Asal Timor Leste di Bandara Internasional Juanda

Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) melakukan penjemputan mahasiswa asing asal Timor Leste pada Selasa, 14 Oktober 2025. Penjemputan berlangsung di Bandara Internasional Juanda, Surabaya. Tim UNUSA menyambut langsung kedatangan mahasiswa asing setibanya di bandara. Kegiatan ini membantu mahasiswa asing beradaptasi sejak awal kedatangan di Indonesia. Tim juga memastikan proses kedatangan berjalan aman dan lancar. Melalui…
Read more

Unusa Tandatangani MoU dengan Lokman Hekim University

Surabaya – Menyusul akan dimulainya pembukan kelas internasional pada tahun akademik 2026-2027, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) Senin (13/10) siang resmi menandatangani kerjasama internasional dalam bentuk penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Lokman Hekim University (LHU), universitas swasta di Ankara, Turki. Kerjasama ini diharapkan akan membuka jalan bagi pertukaran akademik, riset bersama, dan pengembangan program-program kesehatan antar kedua…
Read more